Ini Lho 6 Rekomendasi Daycare di Jakarta Buat Para Orangtua yang Bekerja

Daycare di Jakarta

Punya anak itu anugerah lho, jadi jangan ribut terus dong soal siapa yang akan jaga anak saat ibu mau kembali berkarier. Hari gini jasa penitipan anak alias daycare sudah banyak kok, dan rata-rata sudah terjamin keamanannya.

Nah, buat orangtua yang sudah memutuskan untuk mempercayakan penjagaan anak selama bekerja kepada daycare, mungkin galau soal mau memilih yang mana.

imak nih enam rekomendasi daycare di sekitar Jakarta yang bisa dipertimbangkan:

1. Tunas Wiratama

Lokasi: Jl. Rawamangun Muka Timur No.35, Rawamangun, Jakarta Timur

Telepon: 085200085299

Email: tunaswiratama@yahoo.com

Jam operasional: 08.00-18.00 (Senin-Jumat)

Usia anak: 3 bulan-4 tahun

Kisaran biaya:  

– SPP daycare: Rp 1.090.000 per bulan

– Biaya daycare insidentil siswa Tama (pk. 11:30-17:00): Rp 90 ribu

– Biaya daycare full-day insidentil non-siswa (pk. 08:00-17:00): Rp 150 ribu

– Biaya daycare half-day insidentil non-siswa (pk. 11:30-17:00): Rp 120 ribu

– Biaya overtime: Rp 15 ribu per 30 menit untuk penjemputan anak di atas pukul 17.00

daycare di Jakarta
Adik-adik lucu ini pasti lebih suka bermain deh, biarkan mereka berekspresi ya! (Tunas Wiratama / wordpress)

2. Taman Main

Lokasi: Jl. WIjaya XVI no.23, Jakarta Selatan

Telepon: 081314136300

Email: info@tamanmain.co.id

Jam operasional: 07.00-18.00 (Senin-Jumat)

Usia anak: 3 bulan-4 tahun

Kisaran biaya:

– Biaya harian : Rp 300 ribu

– Mingguan: Rp 1,25 juta

– Bulanan: Rp 4 juta

3. Casa Dinda

Lokasi: Jalan Cisanggiri III Number 1, Kebayoran Baru, Jakarta Selatan 12170

Telepon: (021)72799384 / 08158357777

Email:  info@casadinda.com

Jam operasional : 07.00-18.00 (Senin-Jumat)

Usia anak: 3 bulan-4 tahun

Kisaran biaya:

– Biaya registrasi: Rp 5 juta

– Biaya kegiatan per tahun: Rp 2,5 juta (kunjungan dokter anak, psikolog anak, asuransi, dan acara)

– Biaya bulanan: mulai dari Rp 5 juta-Rp 5,8 juta (usia 3-12 bulan)

daycare di Jakarta
Wah, pintar-pintar ya adik-adik balita mau menari bersama nih! (Casa Dinda Daycare / casadinda)

4. Tiny Toes

Lokasi: Sampoerna Strategic Square LG Sudirman Kav 45, Jl Jend RS Soekanto No 33

Jakarta Pusat

Telepon: (021) 57951900

Situs web : tinytoesindonesia.com

Jam operasional: 07.15-18.00

Usia anak: 3 bulan-4 tahun

Kisaran biaya: Rp 4,5 juta-Rp 5 juta per bulan

Fasilitas: CCTV, makan, minum, snack, arena bermain luar ruangan, dua bahasa

6. Little Bee

Lokasi: Jl. Bromo 19, Guntru Kuningan, Jakarta Selatan (dekat Menara Imperium Kuningan)

Telepon: (021) 8298083, 0816 1302393

Email: littlebee.daycare.jakarta@gmail.com

Jam operasional: 07.30-17.30 (Senin-Jumat)

Usia anak: 3 bulan-4 tahun

Kisaran biaya: Rp 3,5 juta-Rp 4,3 juta per bulan

Situs web: littlebee-daycare.com

Fasilitas:CCTV, makan, minum, snack, arena bermain luar ruangan

daycare di Jakarta
Ayah dan bunda pasti mau menitipkan penjagaan anak kepada mereka yang bisa dipercaya seperti mbak-mbak ini kan?
(Little Bee Daycare / littlebee-daycare)

Masih banyak rekomendasi daycare di sekitar Jakarta yang bisa dipilih kok! Yang penting dicek saja dulu keberadaannya ya. Kalau perlu datang langsung, lihat tempatnya, kegiatannya, dan berbicara dengan para pengurusnya.

Buat anak, pastinya harus memberikan yang terbaik dong. Apalagi ini adalah tempat di mana anak akan menghabiskan waktunya seharian penuh. Jadi, be smart dan teliti mencarinya ya!

[Baca: Merencanakan Jumlah Anak Ternyata Penting]