Beranda
Media
4 Rekomendasi Bengkel Kaki Kaki Mobil Bandung yang Bagus

4 Rekomendasi Bengkel Kaki Kaki Mobil Bandung yang Bagus

Bengkel mobil bandung

Di Bandung, ada banyak bengkel dengan berbagai macam spesialisasi, termasuk servis kaki kaki mobil. Ada banyak bengkel kaki kaki mobil di Bandung yang bisa didatangi untuk perbaikan.

Servis kaki-kaki mobil biasanya meliputi perbaikan untuk komponen yang menjaga kestabilan mobil, seperti kerusakan pada shockbreaker, tie rod, bushing, dan lain sebagainya.

Bagi kamu yang berdomisili atau sedang berada di Bandung dan mencari tempat servis kaki-kaki mobil, simak rekomendasinya berikut ini.

Bengkel kaki kaki mobil yang bagus di Bandung

Setidaknya ada empat lokasi bengkel kaki kaki mobil yang bagus di Bandung. Berikut ini keempat daftar bengkel tersebut.

1. Bengkel Mobil Monroe 99

  • Alamat: Jl. Parakan Saat No.4, Antapani Tengah, Kec. Antapani, Kota Bandung, Jawa Barat
  • Telepon: 0817-433-899

Bengkel yang satu ini cocok didatangi kalau kamu tinggal di daerah Antapani dan sekitarnya. Bengkel ini sebenarnya merupakan bengkel umum yang melayani berbagai jenis servis mobil.

Akan tetapi, Bengkel Mobil Monroe 99 lebih dikenal sebagai spesialis kaki kaki mobil Bandung yang bagus dan terpercaya.

2. Bengkel Kaki Arumsari

  • Alamat: Jl. A. H. Nasution No. km RW.10, Zipur IX, Kec. Ujung Berung, Kota Bandung
  • Telepon: 0812-2075-7780

Dari namanya saja sudah terlihat jelas bahwa bengkel ini merupakan bengkel dengan spesialisasi service kaki kaki mobil Bandung.

Di sini, kamu bisa mendapatkan perbaikan untuk kerusakan komponen kaki-kaki mobil, serta melakukan penggantian komponen dengan membeli komponen baru.

3. Wheels Jaya Spring

  • Alamat: Jalan Raya Kopo No.528 Cirangrang, Kec. Babakan Ciparay, Kota Bandung
  • Telepon: 081321805505

Berikutnya ada Wheels Jaya Spring, yaitu bengkel lainnya yang juga memiliki spesialisasi dalam servis kaki-kaki.

Bengkel ini menerima servis untuk segala jenis mobil, baik itu mobil produksi Korea, Jepang, maupun mobil-mobil Eropa.

4. Bengkel Kaki Mobil Laksana

  • Alamat: Jl. Purwakarta No. 139E, Antapani Tengah, Kec. Antapani, Kota Bandung.
  • Telepon: 085860722150

Sesuai namanya, bengkel yang satu ini merupakan bengkel spesialis kaki kaki mobil Bandung. Sehingga, bengkel ini kurang cocok untuk didatangi apabila kerusakan yang dialami terjadi pada bagian mobil lainnya.

Daftar bengkel resmi di Bandung

Selain bengkel kaki-kaki mobil, kamu juga perlu mengetahui apa saja bengkel resmi yang ada di Bandung. Berikut ini daftarnya.

Merek mobilAlamat bengkel mobilNomor telepon / surel
Chevrolet SetiabudiJl. Dr. Setiabudi No. 18-20, Bandung 40131(022) 203 1395

rangga.panulis@yahoo.co.id

Chevrolet AndalanJl. Soekarno Hatta No. 337A, Bandung 40212(022) 522 3388

erwinsetiawan@hotmail.com

DFSK SetiabudiJl. DR. Setiabudi No. 203, Bandung
Daihatsu Ahmad YaniJl. Jendral Ahmad Yani No.229-231(022) 720 2625
Daihatsu Soekarno HattaJl. Soekarno Hatta No. 725B, Bandung(022) 733 5678
Daihatsu KopoJl. Kopo Bihbul No. 11, Bandung(022) 542 1000
Daihatsu Asia AfrikaJl. Asia Afrika 127, Bandung(022) 423 9009
Datsun Soekarno HattaJl. Soekarno Hatta 382, Bandung 40266(022) 520 7777

datsun.soekarnohatta@gmail.com

Datsun VeteranJl. Veteran No.51-55, Kebon Pisang, Sumur Bandung, Bandung 40112(022) 421 2143

datsun.veteran@gmail.com

FiatJl. Tamblong No.44, Kb. Pisang, Kec. Sumur Bandung, Bandung 40111(022) 426 4433
HondaJl. Soekarno Hatta No.368, Bandung, Jawa Barat(022) 523 0000
Hyundai CihampelasJl. Cihampelas No. 6, Bandung 40116(022) 426 5555
Hyundai Soekarno HattaJl.Soekarno Hatta no. 625 , Bandung 40285(022) 7351 5688
Isuzu Ahmad YaniJl. Jendral Ahmad Yani No.253, Bandung(022) 720 2623
Isuzu WastukencanaJl. Wastukencana No.75, Bandung(022) 423 4352
Isuzu Soekarno HattaJl. Soekarno Hatta No.438 D, Pasirluyu, Regol, Kota Bandung 40254(022) 8888 9000
KIA JakartaJl. Jakarta No. 2, Bandung(022) 7200 500
KIA DjunjunanJl. Djunjunan 180, Bandung(022) 200 4018
KIA Soekarno HattaJl. Soekarno Hatta No. 741, Bandung(022) 522 7000
KIA SudirmanJl. Jendral Sudirman No. 138, Bandung(022) 420 2777
Morris Garage (MG)Jl. Soekarno Hatta No. 337A Kebon Lega, Bojong Kidul, Bandung 40235(022) 522 3388
Mercedes BenzJl. Soekarno Hatta No. 727, Bandung(022) 730 3053
Mitsubishi SurapatiJl. Surapati No. 81, Cibeunying Kaler, Bandung(022) 251 8111
Nissan CimahiJl. Amir Machmud No 101 Cibeureum, Bandung 40535(022) 8600 0139
Nissan VeteranJl. Veteran No. 51-55, Kec. Bandung Well, Bandung 40112(022) 421 2143
PeugeotJl. Ahmad Yani No. 254, Bandung(022) 727 2721
Suzuki Ahmad Yanil. Jend. A. Yani No. 36, Bandung 40112(022) 6740 3085
Suzuki Soekarno HattaJl. Soekarno Hatta No. 513, Bandung, 40275(022) 730 0723
Bengkel Suzuki KopoJl. Taman Kopo Indah III Blok C No.8, Bandung 40218 (Bengkel Suzuki Kopo)
TataJl. Soekarno Hatta 448A, Bandung(022) 751 2360
Toyota DagoJl. Ir. H. Juanda No. 131, Bandung 43132(022) 250 0010
Toyota Asia AfrikaJl. Asia Afrika 125, Bandung, 40112(022 424 2000
Toyota PasteurJl. Dr. Djundjunan No. 192, Bandung 40163(022) 2000 100
Toyota Ahmad YaniJl. Jend. A. Yani 336 – 338, Bandung 40271(022) 710 3388
VolkswagenJl. Soekarno Hatta No. 291, Bandung(022) 523 3535

Daftar bengkel umum di Bandung

Bengkel umum juga bisa didatangi apabila kamu mengalami kerusakan mobil pada bagian kaki-kaki. Berikut ini daftar bengkel umum di Bandung.

Nama bengkelAlamat bengkel mobilNomor telepon / surel
Auto CemerlangJl. Soekarno-Hatta No.390, Kb. Lega, Kec. Bojongloa Kidul, Bandung 40235(022) 522 1951
Cemara MotorJl. BKR 121, Bandung(022) 522 0208
Automaster Bengkel AntapaniJl. Terusan Jakarta No.118, Antapani Kulon, Kec. Antapani, Bandung 40291(022) 8724 2079
Indoprima Auto AccessoriesJl. Kopo 372A, Bandung(022) 603 7147
PD Karya MulyaJl. Soekarno Hatta 73, Bandung(022) 612 1204
Indoprima Auto AccessoriesJl. Peta No.252 D, Suka Asih, Kec. Bojongloa Kaler, Bandung 40233(022) 612 4007
Shop DriveJl. Buah Batu 233, Bandung(022) 732 3613
DB Auto ServiceJl. Cingised, Cisaranten Endah, Bandung, Bandung 40291(022) 6091 7006
Sigma MotorJl. Cikawao 18, Bandung(022) 423 8978
PT Trilestari STJl. Pembuangan Tol Baros, Cimahi, Bandung(022) 663 1053
CV Jaya LestariJl. Jendral Ahmad Yani 448, Kebonwaru, Batununggal, Bandung(022) 727 1104
Kalimas KarburatorPsr Cikapundung 8 Los G Lt 1, Braga, Sumur Bandung, Bandung(022) 420 7619
Bengkel GLOWS Body RepairJalan Jenderal Ahmad Yani No.612, Babakan Surabaya, Kec. Kiaracondong, Bandung(022) 720 5206
Lucky MotorJl. Peta 196, Babakan Asih, Bojongloa Kaler, Bandung(022) 612 3929
Bengkel Mobil Daya MotorJl. Soekarno-Hatta No.14, Cibuntu, Kec. Bandung Kulon, Bandung 402120811 2225 438
Bengkel SaffiraJl. Kiaracondong 350, Kebon Jayanti, Kiaracondong, Bandung(022) 731 1681
Surya BaruJl. Jendral Ahmad Yani 385-D, Cicadas, Cibeunying Kidul, Bandung(022) 7608 8808
Ditech InjectionJl. Cipedes Tengah No.196, Cipedes, Kec. Sukajadi, Bandung 40162(022) 201 1428
Bengkel Usaha JayaKomplek Taman Kopo Indah II Bl I, Bandung(022) 9128 0918
Sonic Body RepairJl. Soekarno Hatta No. 368, Bandung(022) 523 0000
Winston Motor OilJl. Setiabudi 147, Bandung(022) 7073 8388
SS Performance ShopJl. Supratman No.40, Sukamaju, Kec. Cibeunying Kidul, Bandung 40121(022) 727 8335
DB Auto ServiceJl. Cingised No.8, Bandung(022) 6091 7006
Shop And Drive BandungJl. Abdurahman Saleh No. 65, Cicendo, Bandung(022) 601 6665
BJM.M Bengkel Spesialis Mobil Matic & MesinJl. Irigasi Utama, Margasari, Kec. Buahbatu, Bandung 402860823 2146 4619

Bengkel spesialis lainnya di Bandung

Selain bengkel spesialis kaki kaki mobil Bandung, ada juga bengkel dengan spesialisasi lain di Bandung. Berikut ini beberapa rekomendasinya.

Bengkel cat mobil Bandung

Nama BengkelAlamatNomor Telepon
Bengkel cat dan salon mobil Bandung (DENIS MOTOR)Jl. Cijambe No.1a, Pasir Endah, Kec. Ujung Berung, Kota Bandung, Jawa Barat 40619+62 812-2285-0611
Bengkel Cat Mobil Inline BandungJl. Sidomukti No.9B, Sukaluyu, Kec. Cibeunying Kaler, Kota Bandung, Jawa Barat 40123+62 822-1627-3600
Bengkel Cat Mobil Dadang Cs MotorJl. Karasak No.110 B, Kb. Lega, Kec. Bojongloa Kidul, Kota Bandung, Jawa Barat 40235+62 853-2113-2684
Vijaya Car PaintingJl. Raya Kopo.570 Cirangrang, Margasuka, Kec. Babakan Ciparay, Bandung kota, Jawa Barat 40225+62 821-2195-0678

Bengkel AC mobil Bandung

Nama BengkelAlamatNomor Telepon
Herry Autocool Bandung (Bengkel AC Mobil & Sparepart)Jl. Kangkung Kidul No.22, Jl. Katuk No.1, Lkr. Sel., Kec. Lengkong, Kota Bandung, Jawa Barat 40263+62 813-9503-2680
Jayawijaya AC Mobil , Khusus Penjualan Parts AC MobilJl. Buah Batu Jl. Rajamantri Kidul No.17, Turangga, Kec. Lengkong, Kota Bandung, Jawa Barat 40264+62 817-436-375
Bengkel Pasifik AC MobilJl. Dr. Djunjunan No.71, Sukabungah, Kec. Sukajadi, Kota Bandung, Jawa Barat 40173+62 813-9835-2964
HR AC MobilJl. Laswi No.78, Samoja, Kec. Batununggal, Kota Bandung, Jawa Barat 40273+62 22 70221234

Bengkel aksesoris mobil Bandung

Nama BengkelAlamatNomor Telepon
Pusat Aksesoris Mobil BandungJl. Buah Batu No.30, Burangrang, Kec. Lengkong, Kota Bandung, Jawa Barat 40262+62 813-7916-9099
Fenyen Auto AccessoriesJalan Peta No.66A & 70, Situsaeur, Kec. Bojongloa Kidul, Kota Bandung, Jawa Barat 40234+62 22 5211561
Formula Variasi MobilJl. Lodaya No.12, Burangrang, Kec. Lengkong, Kota Bandung, Jawa Barat 40262+62 878-2358-0386
Avis Autoshop – Variasi Mobil BandungJl. Peta No.113, Situsaeur, Kec. Bojongloa Kidul, Kota Bandung, Jawa Barat 40224+62 821-2427-2862

Jenis servis yang dilayani bengkel mobil

Pada umumnya, bengkel mobil resmi ataupun bengkel umum menawarkan jenis servis mobil yang sama. Namun, tentu tiap bengkel memiliki fasilitas dan lisensi khusus yang menjadi keunikan serta pembeda dengan bengkel lainnya.

Jika kamu sedang membutuhkan layanan servis berkala, perlu diketahui ada beberapa poin yang akan ditangani pada mobilmu, yaitu:

  • Membersihkan sambungan kelistrikan dan sambungan aki untuk mengantisipasi kemunculan efek korosi sekaligus memeriksa busi.
  • Mengganti saringan udara sekali setahun atau dua kali setahun jika mobil lebih sering digunakan tiap hari.
  • Cek kondisi dan tekanan ban untuk memastikan tidak ada robek atau benda tajam yang menancap.
  • Mengganti oli dan saringan oli untuk mencegah gesekan bagian-bagian mesin.
  • Memeriksa fungsional rem dan kampas rem.
  • Untuk menjaga suhu mesin, memeriksa kuantitas air radiator dan salurannya serta cek tali kipas.
  • Cek posisi wiper untuk memastikan pandangan tetap jelas saat digunakan selama berkendara sambil hujan.
  • Memeriksa kadar minyak rem, minyak transmisi khusus perseneling otomatis, dan cairan pembersih kaca.

Selain memfasilitasi perawatan atau servis rutin, kamu jika bisa mendapatkan jasa perbaikan berat, misalnya turun mesin atau overhaul sesuai kebutuhan.

Terlepas dari perawatan ringan dan perbaikan berat, bengkel resmi pada umumnya menjual spare part dan perbaikan bodi mobil akibat benturan yang mengakibatkan penyok, baret, atau lecet.

Biaya layanan bengkel Honda, Mitsubishi, Daihatsu, Suzuki, dan Toyota

Biaya servis berkala mobil di bengkel pada umumnya berpatokan pada jarak tempuh. Tentunya semakin jauh maka kisaran biaya yang dikeluarkan semakin tinggi. 

Berikut kisaran biaya layanan bengkel Honda, Mitsubishi, Daihatsu, Suzuki, dan Toyota.

Jarak tempuh mobilKisaran biaya servis
Maksimal 10.000 kmRp300.000 – Rp800.000
Antara 10.000 km – 40.000 kmRp1.000.000 – Rp2.000.000
Antara 40.000 km – 80.000 kmRp2.500.000 – Rp3.500.000

Sebagai referensi tambahan, berikut kisaran biaya layanan servis di bengkel resmi Bandung dilihat dari rata-rata harga spare part yang dibutuhkan untuk beberapa merek mobil.

Biaya layanan mobil Honda

Merek mobil / modelKisaran biaya antara jarak tempuh 10-100 km
Honda BrioRp355 ribu – Rp1,3 juta
Honda MobilioRp386 ribu – Rp1,4 juta
Honda BR-VRp386 ribu – Rp1,4 juta
Honda HR-VRp713 ribu – Rp1,5 juta
Honda CR-VRp607 ribu – Rp1,8 juta
Honda CityRp451 ribu – Rp1,2 juta
Honda Civic TurboRp552 ribu – Rp1,4 juta
Honda AccordRp552 ribu – Rp1,4 juta

Biaya layanan mobil Mitsubishi

Merek mobil / modelKisaran biaya antara jarak tempuh 10-100 km
Mitsubishi MirageRp451 ribu – Rp1,2 juta
Mitsubishi XpanderRp386 ribu – Rp1,4 juta
Mitsubishi OutlanderRp713 ribu – Rp1,5 juta
Mitsubishi PajeroRp782 ribu – Rp1,8 juta
Mitsubishi TritonRp730 ribu – Rp1,1 juta

Dapatkan perlindungan keuangan dari asuransi mobil Mitsubishi agar kamu tidak terbebani dengan biaya perbaikan mobil yang terlalu mahal di bengkel.

Biaya layanan mobil Daihatsu

Merek mobil / modelKisaran biaya antara jarak tempuh 10-100 km
Daihatsu AylaRp275 ribu – Rp1,1 juta
Daihatsu SigraRp355 ribu – Rp1,3 juta
Daihatsu XeniaRp355 ribu – Rp1,3 juta
Daihatsu Grand MaxRp355 ribu – Rp1,3 juta
Daihatsu LuxioRp386 ribu – Rp1,4 juta
Daihatsu TeriosRp386 ribu – Rp1,4 juta
Daihatsu SirionRp451 ribu – Rp1,2 juta

Biaya layanan mobil Suzuki

Merek mobil / modelKisaran biaya antara jarak tempuh 10-100 km
Suzuki KarimunRp275 ribu – Rp1,1 juta
Suzuki ErtigaRp355 ribu – Rp1,3 juta
Suzuki APVRp355 ribu – Rp1,3 juta
Suzuki BalenoRp552 ribu – Rp2,9 juta
Suzuki IgnisRp451 ribu – Rp1,2 juta

Biaya layanan mobil Toyota

Jika kamu pemilik mobil Toyota, berikut ini perkiraan biaya di bengkel mobil Toyota berdasarkan setiap model mobil.

Merek mobil / modelKisaran biaya antara jarak tempuh 10-100 km
Toyota AgyaRp275 ribu – Rp1,1 juta
Toyota EtiosRp355 ribu – Rp1,3 juta
Toyota CalyaRp355 ribu – Rp1,3 juta
Toyota SientaRp355 ribu – Rp1,3 juta
Toyota All New AvanzaRp355 ribu – Rp1,3 juta
Toyota Grand New AvanzaRp355 ribu – Rp1,3 juta
Toyota New RushRp386 ribu – Rp1,4 juta
Toyota New Innova DieselRp713 ribu – Rp1,5 juta
Toyota New Innova BensinRp626 ribu – Rp1,8 juta
Toyota Fortuner DieselRp782 ribu – Rp1,8 juta
Toyota Fortuner BensinRp607 ribu – Rp1,8 juta
Toyota YarisRp451 ribu – Rp1,2 juta
Toyota ViosRp451 ribu – Rp1,2 juta
Toyota VoxyRp431 ribu – Rp1,8 juta
Toyota Corola AltisRp552 ribu – Rp2,9 juta
Toyota CamryRp552 ribu – Rp1,4 juta
Toyota Hilux BensinRp607 ribu – Rp1,8 juta
Toyota Hilux DieselRp730 ribu – Rp1,1 juta

Tips dari Lifepal! Ketika ingin melakukan perbaikan, pastikan bengkel resmi jadi pilihan utama kamu karena memang servis di bengkel resmi biasanya fasilitasnya lebih bagus.

Namun bukan berarti kamu tidak disarankan ke bengkel umum. Melakukan perbaikan di bengkel umum juga sah-sah saja dan tidak kalah bagus.

Namun sebelum melakukannya ada baiknya kamu juga melakukan survei harga dan melihat review dari bengkel tersebut untuk memastikan kualitasnya.

Simak pula ulasan mengenai bengkel mobil Purwakarta di artikel Lifepal lainnya!

Lindungi keuanganmu dengan asuransi mobil

Selain memikirkan biaya servis rutin, jangan lupa juga pikirkan soal biaya asuransi untuk mobil kesayanganmu. Premi asuransi itu tidak mahal jika dibandingkan dengan manfaat yang kamu dapatkan.

Asuransi mobil melindungi kamu dari kerugian finansial akibat risiko yang tidak dapat sepenuhnya kamu hindari seperti kecelakaan, bencana alam, kehilangan akibat pencurian, maupun tindak kejahatan lainnnya.

Kamu perlu menyesuaikan anggaranmu dulu agar bisa disisihkan sebagian untuk membayar premi asuransi mobil terbaik pilihanmu. Simak video berikut untuk memahami cara memilih asuransi mobil.

Nah setelah kamu dapat perkiraan biaya asuransi mobilmu, selanjutnya ada dua polis asuransi yang bisa dipilih sesuai dengan jenis dan nilai pertanggungan yang ditawarkan, yaitu:

  • Asuransi all risk: Jaminan ganti rugi untuk semua skala kerusakan pada mobil, termasuk ganti suku cadang dan perlindungan pihak ketiga.
  • Asuransi TLO: Jaminan ganti rugi untuk kerusakan minimal 75%, termasuk penggantian unit baru untuk klaim kehilangan akibat pencurian.

Nah mungkin kamu bingung untuk menentukan polis mana yang sesuai dengan kebutuhanmu. Untuk menemukan jawabannya, kamu bisa mencari tahu kuis asuransi mobil terbaik berikut ini.

Itu dia ulasan mengenai rekomendasi bengkel mobil resmi dan bengkel umum di seluruh wilayah Bandung. Semoga bermanfaat ya!

Tanya jawab seputar bengkel mobil di Bandung

Servis kaki-kaki mobil mencakup perbaikan untuk komponen yang mendukung kestabilan mobil, contohnya seperti shockbreaker, tie rod, bushing, dan lainnya. Ada bengkel spesialis kaki kaki mobil di Bandung yang bisa didatangi untuk servis.
Asuransi mobil adalah produk pengelolaan keuangan yang sesuai untuk melindungimu dari mahalnya biaya perbaikan mobil. Ada dua polis asuransi mobil yang bisa dipilih, yaitu:

  • Asuransi all risk untuk jaminan ganti rugi menyeluruh.
  • Asuransi TLO untuk jaminan ganti rugi kerusakan berat dan kehilangan.

Tiap perusahaan asuransi mobil telah menjalin rekanan dengan bengkel-bengkel terbaik. Namun tidak terbatas pada bengkel resmi saja, perusahaan asuransi juga kerap menjalin rekanan dengan bengkel umum yang memiliki kualitas sama bagusnya dan fasilitas sama lengkapnya dengan bengkel resmi berlisensi.