Beranda
Media
Cocok untuk Keluarga, Ini Ukuran dan Spesifikasi Mobil Luxio

Cocok untuk Keluarga, Ini Ukuran dan Spesifikasi Mobil Luxio

ukuran mobil luxio

Memiliki mobil yang besar bisa menjadi pilihan untuk perjalanan nyaman bersama keluarga. Sehingga bisa menampung banyak orang di dalamnya untuk perjalanan yang jauh. Mobil yang bisa menjadi pilihan adalah daihatsu Luxio dengan nyaman. Ukuran mobil luxio bisa membawa keluarga dengan gembira karena luas. 

Panjang luxio membuat mobil ini mampu membawa keluarga dengan nyaman sampai di tempat tujuan. Sehingga mobil ini menjadi pilihan masyarakat bagi yang suka pergi wisata mengajak banyak orang dengan mudah dan harga yang terjangkau.

Ukuran mobil luxio bisa menjadi pertimbangan bagi masyarakat yang sudah berkeluarga dan memiliki anak. Sebab ukurannya bisa membuat anak lebih nyaman dan tenang di dalam mobil walau pergi jarak jauh. 

Bahkan kapasitas mobil luxio yang banyak bisa membawa bawaan yang cukup untuk banyak orang. Sehingga bisa menjadi pilihan yang tepat dan terbaik bagi yang menginginkan mobil keluarga dengan ukuran panjang dan luas.

Eksterior dan Interior Mobil Luxio

Mobil Luxio adalah pilihan yang patut dipertimbangkan untuk keluarga saat bepergian dengan nyaman dan tenang. 

Ukuran mobil luxio yang luas membuat mobil keluarga ini menjadi pilihan bagi yang memiliki anak agar tidak berdesak saat berada di dalam mobil. Hal itu bisa menjadi pertimbangan untuk memilih mobil luxio sebagai mobil keluarga.

Selain itu mobil luxio juga cocok dijadikan sebagai mobil bisnis untuk membawa barang dengan ukuran yang sedang karena interior yang luas dan pas. Sehingga bukan hanya dijadikan untuk kendaraan keluarga, tetapi juga bisa membantu untuk transportasi bisnis dengan mudah. 

Banyak kelebihan dari mobil luxio di bagian interior dan eksterior untuk memuaskan pemilik. Berikut adalah beberapa di antaranya.

Eksterior mobil luxio

Memiliki mobil keluarga dengan tampilan eksterior yang keren bisa menjadi kebanggaan tersendiri. Bahkan eksterior mobil luxio juga memiliki keunikan dan gaya tersendiri untuk memikat orang yang melihat mobil ini. 

Tampilannya yang trendi dan stylish, membuat luxio menjadi pilihan saat dilihat dari luar. Jika dilihat dari tampak depan, mobil ini terlihat seperti mini bus yang penuh gaya dan menarik. 

Aksen chrome yang dimilikinya dan menyatu bersama lampu utama membuat luxio terlihat lebih mewah hanya dari depan saja. Ditambah dengan grill radiator yang lebar sehingga semakin menambah kesan elegan.

Lalu keunggulan pada mobil luxio eksterior ini adalah bumper depan dan fog lamp yang membuat tampilan mini bus yang sporty dan gagah. 

Jika dilihat dari samping, interior ini memiliki tampilan yang elegan dari body moulding dan juga rail cover chrome yang membuat pintunya dapat digeser. Sehingga bisa terlihat lebih mewah karena cara membuka pada pintu yang berbeda dibanding mobil yang serupa dengannya. 

Luxio juga dilengkapi dengan rear spoiler LED High-Mount Stop Lamp yang membuat tampilan luar dari mobil ini semakin terlihat elegan dan keren.

Interior mobil luxio

Dalam memilih mobil, bukan hanya penampilan luar saja yang dibutuhkan. Tetapi kenyamanan di dalam mobil saat pergi menjadi hal utama yang harus diperhatikan juga. 

Ukuran mobil luxio pada interior sudah cukup luas dan nyaman untuk 8 penumpang yang bisa diisi di dalamnya. Interior luxio tidak kalah menarik dengan jenis mobil lainnya dengan material bangku kulit yang membuatnya terlihat lebih mewah. 

Pada bagian mobil luxio muat berapa orang ini bisa menjadi kelebihan karena dapat membawa 8 orang dengan bagasi yang masih luas.

Dalam mendukung tampilan luxio interior dibuatlah dashboard dengan dua warna yang elegan yaitu silver dan hitam untuk membuat kesan mewah saat berkendara. 

Kenyamanan saat berada di dalam mobil juga bisa dimiliki dengan adanya AC dan audio untuk hiburan saat berkendara. Sehingga perjalanan tidak akan terasa lama walaupun jarak raih. 

Menjadi pilihan mobil keluarga dengan 8 penumpang, luxio memberikan kemudahan untuk melipat bangku tengah dengan tombol Row 1 Touch Tumble agar penumpang lain bisa duduk di bagian belakang dengan mudah di barisan ketiga.

Dimensi luxio

Dengan dimensi 4.215 x 1.710 x 1.915 mm dan berat 1.290 kg hingga 1.850 kg, Luxio cocok untuk dimensi mini bus. 

Bahan bakar yang ditampung bisa sampai 43 liter untuk perjalanan nyaman dan ukuran yang responsif agar tetap gesit di jalan walau ukuran besar. 

Airbag juga tersedia di bagian depan dan samping jika suatu saat dibutuhkan. Sehingga lebar luxio bisa membuat keluarga nyaman di dalam saat pergi ke tempat jauh.

Interior dan eksterior untuk tipe mini bus ini bisa menjadi pilihan karena ukuran mobil luxio yang pas digunakan saat pergi bersama keluarga dan dapat membawa banyak penumpang di dalamnya.

Cocok untuk Perjalanan Keluarga

Ukuran mobil luxio yang luas layaknya mini bus, bisa memberikan kenyamanan saat digunakan bersama keluarga. Sehingga tidak perlu berdesakan karena dapat menampung sampai 8 orang dengan kursi yang nyaman.

Mobil keluarga luxio sangat memudahkan dalam menempuh perjalanan jauh. Bahkan fitur untuk melipat bangku bisa menjadi kelebihan tersendiri yang bisa dirasakan. 

Pintu yang bisa digeser juga menjadi pilihan untuk kesan yang mewah dan elegan. Warna pada mobil Luxio terdiri dari merah, putih, hitam, abu yang elegan. 

Lalu panjang mobil luxio bisa menjadi pilihan bagi yang ingin membawa orang banyak untuk pergi. Sehingga bisa menampung banyak orang dan barang diperlukan dengan mudah karena memiliki bagasi yang cukup besar.

Tips dari Lifepal! Memiliki asuransi mobil bisa membantumu terhindar dari kerugian finansial saat terjadi kecelakaan atau musibah yang tidak terduga. 

Asuransi ini merupakan produk pengelolaan keuangan yang menjamin risiko-risiko seperti biaya perawatan dan perbaikan akibat kerusakan kecil maupun total. 

Kamu juga bisa mengandalkan bengkel mobil rekanan dari asuransi mobil pilihanmu yang tersebar luas di berbagai wilayah di Indonesia. 

Manfaatkan asuransi mobil sebagai perlindungan terbaik

Asuransi adalah salah satu solusi untuk mengontrol risiko pengeluaran berlebih, baik dari segi pengeluaran kesehatan, perjalanan, bisnis, karyawan, aset, rumah atau properti, maupun kendaraan hingga pendidikan, kredit, dan pertanian. 

Jangan sampai lupa mempersiapkan proteksi diri dan finansial dengan asuransi supaya kantong gak jebol karena kejadian tidak terduga!

Sebelum membeli produk asuransi online, sebaiknya pelajari dulu fungsi dan pengertian asuransi, istilah-istilah dalam polis serta kenali berbagai jenis asuransi di Indonesia supaya kamu bisa mendapatkan manfaat optimal dari asuransi piilihanmu nantinya.

Temukan referensi berbagai perusahaan dan produk asuransi, bandingkan polis, hemat, klaim serta konsultasi secara gratis hanya di Lifepal!

Ikuti kuis asuransi mobil Lifepal berikut jika kamu masih belum juga menemukan produk asuransi yang yang sesuai dengan kebutuhanmu.

Pertanyaan seputar ukuran mobil luxio

Ukuran mobil luxio adalah 4.215 x 1.710 x 1.915 mm dan berat 1.290 kg hingga 1.850 kg, dan kapasitas bahan bakar sebanyak 43 liter.
Asuransi mobil merupakan produk pengelolaan keuangan karena membantu kamu mengurangi risiko finansial dengan menjamin biaya-biaya pengeluaran mendadak yang muncul akibat risiko kecelakaan atau penyebab tertentu. Pilihan produk asuransi bervariasi sesuai kebutuhan keuanganmu, yaitu asuransi mobil all risk (comprehensive) dan asuransi mobil TLO (Total Loss Only). Kamu bisa cek, dapatkan, dan bandingkan referensi produk asuransi terlengkap di Lifepal.

Bagi kamu yang tertarik dengan produk keuangan berbasis syariah, kamu bisa memilih asuransi mobil syariah sebagai pilihan produk pengelolaan finansial yang tepat.

Tanya Lifepal untuk mendapatkan referensi produk asuransi di Indonesia.