Daftar Harga Ban Michelin, Ban Mobil Populer di Indonesia

ban michelin

Ban merupakan salah satu komponen terpenting untuk menjalankan alat transportasi. Di Indonesia, terdapat puluhan merek ban yang bisa digunakan untuk melengkapi alat transportasi, salah satunya merek ban Michelin.

Michelin adalah merek ban asal Prancis yang sangat terkenal akan kualitas dan inovasinya di pasaran. Perusahaan ini telah memproduksi ratusan lebih ban untuk setiap kendaraan, contohnya sepeda motor, sepeda, mobil, dan bahkan pesawat.

Sekarang ini, Michelin sudah hadir di 170 negara dengan fasilitas produksi di 17 negara. Atas prestasi baiknya ini, Michelin terpilih menjadi pemasok tunggal ban pada acara balap MotoGP sejak 2016 lalu.

Setelah melihat pencapaiannya, apakah kamu merasa penasaran kira-kira berapa harga satu ban Michelin? Atau justru kelebihan dan kekurangannya saat dipakai?

Yuk, simak penjelasan mengenai harga ban Michelin untuk sepeda motor dan mobil, sampai jenisnya seperti tubeless serta pilot street.

Daftar harga ban Michelin

Harga satu ban Michelin memang tergolong cukup mahal. Namun, hal ini juga sebanding dengan kualitas tinggi yang diberikan Michelin pada pelanggannya.

Perusahaan ini sering kali dianggap sebagai merek ban mobil terbaik karena kualitas, kenyamanan, dan performa handlingnya sangat bagus. Untuk lebih jelasnya lagi mengenai perkiraan harga ban Michelin mobil di pasaran, berikut rangkumannya.

Michelin Pilot Street

Salah satu tipe ban Michelin yang cukup sering dicari adalah Pilot Street. Berikut ini daftar harga ban Michelin pilot street.

TipeUkuranHarga
Pilot Street Radial110/70-17Rp949 ribu
Pilot Street Radial120/70-17Rp2,3 juta
Pilot Street Radial130/70-17Rp766 ribu
Pilot Street Radial140/70-17RP1,7 juta
Pilot Street Radial150/60-17Rp1,3 juta
Pilot Street Radial160/60-17Rp1,4 juta
Pilot Street Radial180/60-17Rp3,1 juta
Pilot Street70/90-14Rp220 ribu
Pilot Street80/90-14Rp292 ribu
Pilot Street90/80-14Rp330 ribu
Pilot Street90/90-14Rp325 ribu
Pilot Street120/70-14Rp405 ribu
Pilot Street80/80-17Rp295 ribu
Pilot Street90/80-17Rp365 ribu
Pilot Street100/80- 17Rp405 ribu
Pilot Street110/70-17Rp450 ribu
Pilot Street120/70-17Rp525 ribu
Pilot Street130/70-17Rp701 ribu
Pilot Street140/70-17Rp1,3 juta

Michelin City Grip

TipeUkuranHarga
City Grip120/70-10Rp460 ribu
City Grip110/70-11Rp399 ribu
City Grip120/70-11Rp483 ribu
City Grip100/90-12Rp451 ribu
City Grip110/90-12Rp460 ribu
City Grip90/90-12Rp355 ribu
City Grip130/70-12Rp485 ribu
City Grip100/80-14Rp427 ribu
City Grip120/70-14Rp517 ribu

Michelin Starcross

TipeUkuranHarga
Michelin StarcrossMS3 70/100-19Rp 456 ribu
Michelin StarcrossMS3 80/100-21Rp850 ribu
Michelin StarcrossMS3 90/100-16Rp2 juta
Michelin StarcrossMS3 100/90-19Rp975 ribu
Michelin StarcrossMS3 110/100-18Rp976 ribu
Michelin StarcrossMH3 80/100-21Rp500 ribu
Michelin StarcrossMH3 100/90-19Rp975 ribu
Michelin StarcrossMH3 110/100-18Rp976 ribu

Michelin M29S

TipeUkuranHarga
M29S70/90-14Rp215 ribu
M29S80/80-14Rp215 ribu
M29S80/90-14Rp245 ribu
M29S90/80-14Rp245 ribu
M29S90/90-14Rp285 ribu

Michelin M85

TipeUkuranHarga
M8550/100-17Rp124 ribu
M8560/90-17Rp260 ribu
M8570/90-17Rp450 ribu
M8580/90-17Rp320 ribu

Michelin M45

TipeUkuranHarga
M45 Tubeless110/80-14Rp400 ribu

Michelin Pilot Power 2

TipeUkuranHarga
Pilot Power 2120/70 ZR17 TL 58WRp1,4 juta
Pilot Power 2150/70 ZR17 TL 69WRp1,5 juta
Pilot Power 2160/60 ZR17 TL 69WRp1,6 juta
Pilot Power 2180/55 ZR17 TL 73WRp1,8 juta
Pilot Power 2190/50 ZR17 TL 73WRp2,9 juta

Michelin Pilot Power 3

TipeUkuranHarga
Pilot Power 3120/60-17Rp2,1 juta
Pilot Power 3120/70-17Rp2,3 juta
Pilot Power 3160/60-17Rp1,9  juta
Pilot Power 3180/55-17Rp3,3 juta
Pilot Power 3190/50-17Rp3,6 juta

Michelin Pilot Road 4

TipeUkuranHarga
Pilot Road 4120/60-17Rp2,2 juta
Pilot Road 4120/70-17Rp2,3 juta
Pilot Road 4150/70-17Rp1,7 juta
Pilot Road 4150/70 R17 TLRp1,9 juta
Pilot Road 4160/60-17Rp2 juta
Pilot Road 4180/55-17Rp2,1 juta
Pilot Road 4190/50-17Rp3,5 juta

Michelin Pilot Road 5

TipeUkuranHarga
Pilot Road 5120/60 55WRp1,5 juta
Pilot Road 5120/70 58WRp1,7 juta
Pilot Road 5150/70 69WRp1,6 juta
Pilot Road 5150/70 69VRp2 juta
Pilot Road 5160/60 69WRp1,7 juta
Pilot Road 5180/55 73WRp3,4 juta
Pilot Road 5190/50 73WRp1,9 juta
Pilot Road 5190/55 75WRp2,6 juta

Kelebihan dan kekurangan ban Michelin

Kelebihan dari merek ban mobil Michelin bukan hanya kualitasnya saja, tapi performa dan tampilannya yang memukau dapat mengundang orang lain untuk melihat.

Selain itu, ada pula kekurangan dari ban Michelin yang perlu kamu ketahui. Untuk lebih jelasnya, simak pembahasan kelebihan dan kekurangan ban Michelin secara umum.

Kelebihan ban Michelin

Salah satu pencapaian besar Michelin adalah menjadi pemasok tunggal dalam acara balap MotoGP. Karena hal itu, ban produksi dari Michelin kerap menjadi pilihan bagi pengendara yang suka kecepatan. Masih ada kelebihan lainnya yang sama menarik, diantaranya:

  • Tidak licin saat melewati salju
  • Stabil saat digunakan
  • Memiliki daya cengkram yang lengket di jalan
  • Warm-up cukup cepat dari merek lain
  • Sangat tebal dan tidak mudah tertusuk benda tajam

Kekurangan ban Michelin

Di samping kelebihan dan pencapaian hebat dari Michelin, merek ban ini masih memiliki beberapa kekurangan yang cukup umum, contohnya seperti:

  • Sambungan ban cepat terkelupas
  • Ban tidak bertahan lama atau cepat tipis
  • Harganya mahal

Perlu kamu ketahui, bahwa kelebihan dan kekurangan ini bisa terjadi maupun tidak tergantung dari pemakaian masing-masing pembeli.

Toko ban Michelin di kota besar Indonesia

Kalau kamu sedang mencari tempat untuk membeli ban Michelin, simak daftar toko ban Michelin di kota besar Indonesia berikut ini. 

Toko ban Michelin di Jakarta

Nama tokoAlamat
Cikini BanJl. Cikini Raya No.59

Cikini, Kec. Menteng, Kota Jakarta Pusat

B-QUIK UTAN KAYUJl. Utan Kayu Raya No.106, Utan Kayu Utara, Kec. Matraman, Kota Jakarta Timur, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 13120
Graha Utama BanJl. Wolter Monginsidi No.114, RT.15/RW.2, Petogogan, Kec. Kby. Baru, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12790
Pelita KaryaJl Sukarjo Wiryopranoto No 10 A

Jakarta Pusat

Jaya Ban KemayoranMal MGK Kemayoran Lantai 6 Blok G2 No. 1-3, RW.10, South Gunung Sahari, Kemayoran, Jakarta Pusat
Permaisuri BanJl. Mahakam No.5, RT.1/RW.6, Kramat Pela, Kec. Kby. Baru, Kota Jakarta Selatan

12130 Jakarta Selatan

Bina BanJl. Tanjung Duren Raya No.27, RT.1/RW.5, Tj. Duren Sel., Kec. Grogol petamburan, Kota Jakarta Barat
Permata Hijau BanJl Arteri Permata Hijau No 9

Jakarta Selatan

Jasola GadingJl Kelapa Gading Blvd Blok FWI No 1 -2

Jakarta Utara

Toko ban Michelin di Tangerang

Nama tokoAlamat
MasterodaJl. Benteng Betawi Ruko JATI No.8, RT.006/RW.9, Tanah Tinggi, Kec. Tangerang, Kota Tangerang, Banten 15141
Sum HexaputraJl. MH. Thamrin No.47, RT.002/RW.002, Panunggangan, Kec. Pinang, Kota Tangerang 15143 
Warna Warni Ban SerpongJl. MH. Thamrin No.39, RT.003/RW.002, Panunggangan, Kec. Pinang, Kota Tangerang, Banten 15143
Concept MotorsportKomplek T8 No., Jl. Jalur Sutera No.11-12, Pakualam, Kec. Pinang, Kota Tangerang
B-QUIK MAXXBOX LIPPO VILLAGEParkiran Maxxbox Lippo Village Lippo Village 1200, Jl. Jend. Sudirman, Bencongan, Banten 15810

Toko ban Michelin di Semarang

Nama tokoAlamat
SidodadiJalan Kedung Mundu Raya Nomor 150, Kedungmundu, Tembalang, Kedungmundu, Kec. Tembalang, Kota Semarang, Jawa Tengah 50273, Indonesia
Carfix TuguJl. Walisongo Km.11 No.203

Semarang

Sarana BanJl. Siliwangi 464

Semarang

Toko ban Michelin di Surabaya

Nama tokoAlamat
Sinar TerangJl Undaan Kulon No 29

Surabaya

Duta BanJL Undaan Wetan No 56

Surabaya

Dunia BanJl Kedungsari No 95

Surabaya

Pentingnya mempunyai asuransi mobil

Asuransi mobil adalah salah satu produk asuransi yang menawarkan ganti rugi kendaraan saat terjadi kerusakan.

Ada berbagai macam kerusakan yang bisa ditangani oleh asuransi mobil seperti lecet, penyok karena benturan, atau rusak akibat kecelakaan.

Jangan sampai biaya perbaikan mobil kesayanganmu justru membebani pengeluaran. Manfaatkan asuransi mobil all risk untuk mendapatkan jaminan ganti rugi atas biaya perbaikan mobil secara menyeluruh di bengkel terbaik.

Dengan asuransi mobil pun, kamu bisa mendapatkan pengurangan biaya saat membayar tagihan bengkel yang tidaklah murah.

Tips dari Lifepal! Sebelum kamu membeli ban untuk alat transportasi, pastikan untuk mengecek terlebih dahulu kendaraan. Sebab, apabila ban yang dipilih tidak sesuai dengan kondisi kendaraan, maka hal ini akan sia-sia saja.

Tambahan lagi, jika ingin membeli atau ganti ban mobil, pilihlah pola tapak V. Karena pola ini cocok dengan pergesekan mobil dengan permukaan tanah. Risiko tergelincir pun dapat dihindari selama perjalanan.

Ikuti kuis asuransi mobil terbaik dari Lifepal berikut jika kamu masih belum juga menemukan produk asuransi yang yang sesuai dengan kebutuhanmu.

Pertanyaan seputar ban Michelin

Harga satu ban Michelin memang tergolong cukup mahal. Namun, hal ini juga sebanding dengan kualitas tinggi yang diberikan. Perkiraan harga ban Michelin di pasaran berbeda-beda tergantung tipe dan ukurannya. Kisarannya mulai dari 100 ribu sampai 3,6 jutaan.
Asuransi mobil merupakan produk pengelolaan keuangan karena membantu kamu mengurangi risiko finansial dengan menjamin biaya-biaya pengeluaran mendadak yang muncul akibat risiko kecelakaan atau penyebab tertentu. Pilihan produk asuransi bervariasi sesuai kebutuhan keuanganmu, yaitu asuransi mobil all risk (comprehensive) dan asuransi mobil TLO (Total Loss Only).