Rumah Sakit Pluit: Profil, Jam Kunjungan, dan Fasilitas

Rumah Sakit Pluit

Rumah Sakit Pluit merupakan salah satu rumah sakit swasta modern bergengsi di Jakarta Utara yang sempat menjadi salah satu rumah sakit rujukan Covid-19 di Jakarta.

Rumah sakit ini dilengkapi dengan berbagai fasilitas dan peralatan canggih berbasis teknologi, serta didukung oleh tim dokter spesialis dan subspesialis yang ahli di bidangnya.

Sekilas tentang Rumah Sakit Pluit

Rumah Sakit Pluit merupakan rumah sakit swasta modern yang berdiri pada tanggal 28 Agustus 1996 di Jakarta. 

Sebagai salah satu rumah sakit papan atas di Jakarta, Rumah Sakit Pluit memiliki berbagai fasilitas teknologi terkini, yang didukung oleh tim dokter dan tenaga medis profesional.

Karena terus melakukan inovasi dan pengembangan, Rumah Sakit Pluit mendapatkan Sertifikasi Akreditasi Rumah Sakit dan Sertifikat ISO 9001:2008 untuk Instalasi Gawat Darurat dan Radiologi.

Rumah Sakit Pluit juga mendapatkan penilaian Paripurna yang diberikan oleh Komisi Akreditasi Rumah Sakit (KARS).

Sejumlah penghargaan tersebut membuktikan bahwa Rumah Sakit Pluit selalu berusaha memberikan fasilitas dan pelayanan medis terbaik untuk pasien.

Jam kunjungan RS Pluit

RS Pluit beroperasi selama 24 jam, namun jam besuknya terbatas di jam-jam tertentu saja. Waktu kunjungan pasien di rumah sakit ini dibedakan menjadi dua, antara kunjungan siang atau kunjungan malam.

Kamu bisa melakukan kunjungan atau besuk pasien setiap hari Senin-Minggu dalam jam berikut: 

  • Jam besuk siang: 11.00-13.00 WIB
  • Jam besuk malam: 18.00-20.00 WIB
  • Nomor telepon Rumah Sakit Pluit

    Kamu bisa menghubungi pihak rumah sakit melalui no telepon Rumah Sakit Pluit di (021) 29228000. Selain itu, ada cara lain untuk menghubungi rumah sakit ini, yaitu: 

  • Extension bagian informasi: 18132 – 18146
  • Extension bagian praktek dokter: 18134 – 18135
  • Extension bagian pendaftaran rawat inap: 18140
  • Lalu, untuk alamat Rumah Sakit Pluit berlokasi di Jl. Pluit Selatan Raya No.2, RT.7/RW.7, Pluit, Kec. Penjaringan, Kota Jkt Utara, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 14440.

    Fasilitas dan layanan medis RS Pluit

    Rumah Sakit Pluit menyediakan berbagai fasilitas dan layanan medis yang lengkap, agar pasien mendapatkan tindakan pemeriksaan dan pengobatan yang tepat dan dibutuhkan. Sejumlah fasilitas yang disediakan meliputi:

    1. Layanan 24 jam

    Layanan 24 jam yang tersedia di RS Pluit antara lain:

  • Instalasi Gawat Darurat, yang didukung oleh dokter dan perawat bersertifikat ATLS/ACLS/PPGD
  • Radiologi, dengan fasilitas berupa:
    • MSCT VCT – XT 128 slices
    • Magnetic Resonance Imaging (MRI) 1,5 Tesla
    • X – Ray Konvensional
    • Panoramic + Cephalometric + Dental Spot
    • Fluoroskopi
    • Mammografi
  • Laboratorium Patologi, yang dilengkapi fasilitas dan pelayanan berikut:
    • Hematologi
    • Koagulasi
    • Kimia klinik
    • Imunologi dan serologi
    • Urinalisa
    • Analisa gas darah dan elektrolit
    • Analisa feses
    • Analisa cairan tubuh
    • Mikrobiologi
  • Farmasi
  • 2. Rawat Inap

    Dengan tipe kamar:

  • Executive
  • Super VIP
  • VIP
  • Kelas I
  • Kelas II
  • Kelas III
  • Kelas Utama Anak
  • 3. Rawat Jalan

    Dengan fasilitas Poliklinik Spesialis dan Sub-Spesialis berikut:

  • Penyakit Dalam
  • Penyakit Paru
  • Penyakit Jantung
  • Penyakit Ginjal
  • Penyakit Hati & Saluran Pencernaan
  • Penyakit Mata
  • Penyakit THT
  • Penyakit Kulit dan Kelamin
  • Penyakit Syaraf
  • Kesehatan Anak
  • Kebidanan dan Kandungan
  • Bedah Umum
  • Bedah Digestif
  • Bedah Tulang
  • Bedah Saluran Kemih
  • Bedah Saraf
  • Bedah Thorax
  • Bedah Plastik
  • Bedah Mulut
  • Kesehatan Jiwa
  • Akupunktur
  • Kesehatan Gigi (Orthodonti, Konservasi Gigi, Prostodonti)
  • Konsultasi Gizi
  • 4. Medical Check-Up

    Biaya medical check up terbaru di rumah sakit ini beragam, tergantung paketnya. Daftar paket yang tersedia antara lain:

  • Diamond
  • Sapphire
  • Top Eksekutif
  • Eksekutif
  • Pemeriksaan Dasar Calon Pasutri
  • Skrining Jantung
  • Paket Skrining Payudara
  • Paket Skrining Prostat
  • Paket Pencegahan Dini Stroke
  • Corporate Type Deluxe Screening
  • Corporate Type Standard Screening
  • 5. Penunjang Diagnostik

    Antara lain:

  • USG 4D
  • Endoskopi
  • 6. Fisioterapi

    Dengan fasilitas dan pelayanan:

  • Short Wave Diathermy (SWD)
  • MicroWave Diathermy
  • Ultrasonic Therapy
  • Electrical Stimulation: Faradic/ Galvanic, TENS, Diadynamic, Interferential dll
  • Nebulizer & Suction
  • Cervical / Lumbar Traction
  • Manual Therapy
  • Test & Evaluation: Muscle Strength, Joint Motion, Gait Analysis
  • Exercise: Passive, Active, Breathing, Correct Posture, Postural Drainage serta penggunaan alat-alat penunjang: Pulley, Shoulder Wheel, Quadriceps Bench, Static Bicycle, Parallel Bars, Walker, Crutch, Tripod
  • InfraRed Radiation
  • Konsultasi dan Edukasi
    1. Hemodialisa atau cuci darah, di bawah pengawasan dokter dan perawat profesional
    2. Klinik peremajaan kulit dengan alat laser terkini sesuai standar internasional
    3. Klinik alergi bioresonance dengan alat BICOM-BIORESONANCE

    Harga kamar RS Pluit Jakarta

    Berikut ini daftar harga kamar di Rumah Sakit Pluit sebagaimana dikutip dari sinarmas.co.id.

  • Executive: Rp 4.000.000
  • Super VIP: Rp 2.200.000
  • VIP: Rp 1.600.000
  • Kelas I: Rp 750.000
  • Kelas II: Rp 550.000
  • Kelas III: Rp 260.000
  • Perlu kamu ketahui, informasi harga kamar di RS Pluit dapat berubah sewaktu-waktu. Oleh sebab itu, sebelum menentukan kamar yang ingin digunakan, silakan konfirmasi langsung ke Rumah Sakit Pluit.

    Jadwal Praktek Dokter RS Pluit

    Pasien RS Pluit dilayani oleh dokter dari berbagai macam spesialisasi. Berikut beberapa daftar dokternya serta jadwal dokter Rumah Sakit Pluit.

    Nama dokterSpesialisasiJadwal praktek
    dr. Abdi Kelana, Sp.MMataSenin & Rabu (11.00-12.00 WIB)

    Sabtu (10.00-12.00 WIB)

    Prof. Dr. dr. Sudigdo S, Sp.A (K)Jantung AnakSenin & Kamis (16.00-17.00 WIB)
    dr. Miranty Firmansyah, Sp.OGKebidanan & KandunganSenin-Jumat (15.00-17.00 WIB)
    dr. J. Widodo Sutandar, Sp.PD-KGHGinjalSenin-Rabu (13.30-14.30 WIB)

    Sabtu (10.00-11.00 WIB)

    dr. Ali Suyono Purwita, Sp.UBedah UrologiSenin & Jumat (14.00-15.00 WIB)

    Selasa & Kamis (17.00-18.00 WIB)

    Apakah RS Pluit bisa pakai BPJS?

    Rumah sakit umum Pluit atau RS Pluit Jakarta belum menerima pasien dengan BPJS Kesehatan untuk saat ini. Namun, pasien bisa berobat di rumah sakit ini dengan menggunakan asuransi.

    Daftar perusahaan asuransi rekanan Rumah Sakit Pluit

    Rumah Sakit Pluit bekerja sama dengan sejumlah perusahaan asuransi untuk memudahkan kamu yang memiliki asuransi dalam menjalani pemeriksaan atau pengobatan. Berikut ini daftarnya.

    1. Asuransi Sinar Mas

    Asuransi kesehatan Sinar Mas membantu mengatasi risiko keuangan yang mungkin timbul akibat sakit, kecelakaan maupun prosedur bedah yang membutuhkan biaya besar.

    Asuransi kesehatan Sinar Mas terbagi menjadi:

  • Simas Sehat Gold
  • Simas Sehat Executive
  • Simas Sehat Income
  • Simas Sehat Corporate
  • Simas Sehat Gold, Simas Sehat Executive dan Simas Sehat Income diperuntukkan bagi perorangan, sedangkan Simas Sehat Corporate ditujukan untuk karyawan perusahaan dan keluarganya.

    Bagaimana dengan manfaatnya? Tentu saja tergantung pada produk yang kamu pilih. Untuk produk Simas Sehat Income, manfaatnya antara lain:

  • Santunan harian sampai Rp 1 juta per hari selama 1 tahun
  • Santunan bedah hingga Rp 20 juta per tindakan
  • Santunan rawat inap sampai Rp 10 juta jika dirawat lebih dari 8 hari
  • Santunan meninggal dunia dan cacat tetap
  • Bonus Rp 1 juta jika tidak ada klaim selama 1 tahun berturut-turut
  • 2. Asuransi Cigna

    Cukup dengan membawa kartu peserta asuransi, kamu akan mendapat kemudahan dalam menjalani pemeriksaan atau pengobatan di seluruh jaringan rumah sakit yang bekerjasama dengan asuransi Cigna.

    Ini produk asuransi kesehatan yang ditawarkan asuransi Cigna.

  • Cigna EaziHealth
  • Cigna Infinite HealthCare
  • Cigna Family Care Optima
  • Cigna Family Care
  • Cigna Premium Health Protection
  • Cigna Proteksi Sehat Optima
  • Cigna Proteksi Sehat
  • Cigna Senyum Sehat
  • Cigna Health Protection
  • Cigna Care and Save
  • Salah satu produknya, Cigna Infinite Healthcare, menawarkan sejumlah manfaat berupa:

  • Fasilitas cashless di lebih dari 2.000 rumah sakit di seluruh Indonesia
  • Fasilitas kamar yang dipilih tidak dipengaruhi oleh kenaikan biaya perawatan setiap tahunnya.
  • Klaim dengan cara reimbursement untuk perawatan kesehatan di luar jaringan rumah sakit rekanan
  • Manfaat rawat jalan atau perawatan harian untuk cuci darah, keguguran, kanker, kecelakaan, dan lain-lain
  • 3. Asuransi Avrist

    Avrist menawarkan produk asuransi kesehatan dengan premi terjangkau, yang memberikan manfaat dan kemudahan berobat, baik yang disebabkan oleh penyakit maupun kecelakaan.

    Beberapa produk asuransi kesehatan yang ditawarkan Avrist.

  • Avrist Basic Guard
  • Avrist Critical Guard
  • Avrist Income Guard
  • Avrist Prime Hospital & Surgery
  • Avrist Sehati
  • Manfaat yang diberikan oleh produk di atas berbeda-beda. Misalnya saja kamu tertarik memiliki Avrist Prime Hospital & Surgery, maka manfaat yang akan kamu dapatkan antara lain:

  • Fasilitas cashless di seluruh dunia
  • Layanan medis lokal dan internasional
  • Bisa mengikutsertakan anggota keluarga cukup dengan 1 polis
  • 4. Asuransi Manulife

    Ada dua produk asuransi kesehatan Manulife. Pertama, MiUltimate Healthcare, yaitu produk yang memberikan manfaat dasar perawatan rumah sakit dan manfaat pilihan, seperti rawat jalan, perawatan gigi dan melahirkan. 

    Kedua adalah MiUltimate Critical Care, yang memberi perlindungan terhadap 50 penyakit kritis. Manfaat utama MiUltimate Healthcare dan MiUltimate Critical Care antara lain:

  • Pembayaran manfaat sesuai tagihan dengan limit tahunan dan plan
  • Penggantian biaya rumah sakit, baik karena sakit atau kecelakaan
  • Limit tambahan untuk penyakit kritis dan perlindungan penyakit kritis tahap akhir
  • 25 persen uang pertanggungan atau maksimal Rp 200 juta
  • 160 persen total premi yang telah dibayarkan selain premi tambahan pada akhir masa pertanggungan atau bila pemegang polis meninggal dunia
  • 5. Asuransi MAG

    Multi Artha Guna menawarkan produk MAGNA Sehat sebagai perlindungan terhadap biaya perawatan dan pengobatan rumah sakit. 

    MAGNA Sehat membantu menyesuaikan anggaran pengobatan yang sesuai dengan kondisi keuangan nasabah. Manfaat yang ditawarkan MAGNA Sehat antara lain:

  • Santunan harian
  • Konsultasi dokter, termasuk obat dan pemeriksaan penunjang
  • Biaya pembedahan untuk bedah kecil hingga bedah kompleks
  • Santunan kematian dan cacat tetap akibat kecelakaan
  • Biaya pemakaman
  • 6. Asuransi Prudential

    Prudential menawarkan asuransi kesehatan baik untuk individu maupun keluarga. Produk asuransi kesehatan yang ditawarkan, antara lain:

  • PRUSolusi Sehat
  • PRUSolusi Sehat Syariah
  • PRUPrime Healthcare Plus
  • PRUPrime Healthcare Plus Syariah
  • PRUCritical Hospital Cover
  • PRUCritical Hospital Cover Syariah
  • PRUHospital & Surgical Cover
  • PRUHospital & Surgical Cover Plus Syariah
  • PRUMed Cover
  • PRUMed Cover Syariah
  • PRUPrime Healthcare
  • PRUPrime Healthcare Syariah
  • Untuk mengetahui manfaatnya, mari kita lihat salah satu produknya, PRUCritical Hospital Cover. Produk ini memberikan manfaat berupa:

  • Perlindungan menyeluruh terhadap 12 kondisi kritis
  • Manfaat tahunan hingga Rp 15 miliar
  • Perlindungan pemantauan kesehatan hingga 5 tahun sejak perawatan
  • Perlindungan dengan jaringan yang luas di seluruh dunia
  • 7. Asuransi FWD

    FWD menawarkan asuransi kesehatan yang memberikan perlindungan untuk individu dan keluarga dari kecelakaan dan cacat, penyakit kritis, atau perawatan rumah sakit. 

    Produk asuransi kesehatan yang ditawarkan antara lain:

  • FWD Critical Armor
  • FWD Critical Illness Accelerated
  • FWD Critical Illness Non Accelerated
  • FWD Hospital Surgical
  • Beberapa manfaat yang bisa kamu peroleh dari asuransi kesehatan FWD adalah:

  • Perlindungan penyakit kritis major dan kritis minor
  • Perlindungan lengkap hingga 420 persen dari uang pertanggungan
  • Santunan tunai untuk penyakit kritis maksimal Rp 2 miliar
  • Manfaat meninggal dunia selama dalam masa pertanggungan
  • Manfaat rawat inap atau bedah hingga Rp 5 miliar per tahun
  • Perlindungan hingga usia 100 tahun
  • Manfaat Medical Check-Up.
  • 8. Asuransi Kesehatan Allianz

    Allianz menawarkan asuransi kesehatan yang bisa digunakan untuk individu atau keluarga, melalui beberapa produknya, yaitu:

  • SmartMed Premier
  • SmartHealth Maxi Violet
  • SmartMed Cancer
  • AlliSya Care
  • Mari kita lihat salah satu produknya, SmartHealth Maxi Violet. Apa saja sih manfaat yang bisa didapatkan dari produk yang satu ini?

  • Fasilitas cashless
  • Plan yang bervariasi dan dapat disesuaikan dengan kebutuhan
  • Manfaat rawat inap dan manfaat pilihan yang beragam
  • Pilihan pembayaran reimbursement dan eAZy Claim untuk perawatan di luar jaringan Allianz
  • Manfaat bonus jika tidak ada catatan klaim sepanjang 1 tahun polis
  • 9. Asuransi AXA

    AXA menawarkan banyak produk asuransi kesehatan dengan beragam manfaat untuk membantu kondisi keuangan dan membantu pemulihan kesehatan.

    Beberapa produk asuransi kesehatan yang bisa kamu pilih adalah:

  • Asuransi Mandiri Perlindungan Sejahtera
  • Asuransi Mandiri Solusi Kesehatan
  • Asuransi Mandiri Kesehatan Prima
  • Asuransi Mandiri Proteksi Penyakit Kronis
  • Asuransi Kesehatan SmartCare Executive
  • Asuransi Kesehatan International Executive
  • Sedangkan manfaat yang bisa kamu dapatkan dari asuransi kesehatan AXA antara lain:

  • Fasilitas cashless
  • Manfaat pengembalian premi
  • Manfaat rawat inap, rawat jalan dan santunan harian
  • Penggantian biaya harian kamar rawat inap dan ICU
  • Penggantian biaya transportasi ke rumah sakit
  • Perawatan gigi yang disesuaikan dengan plan
  • 10. Asuransi AIA

    AIA menawarkan produk asuransi kesehatan dengan masa tanggungan sampai usia 80-99 tahun. Asuransi AIA dapat digunakan oleh perorangan maupun keluarga, dengan varian produk antara lain:

  • AIA Prolink Platinum Assurance
  • AIA Priority Plus Assurance
  • AIA Infinite Plus Assurance
  • AIA Prolink Assurance
  • Hospital & Surgical Protection
  • Hospital & Surgical Plus
  • Premier Hospital & Surgical Plus
  • Adapun keunggulan yang ditawarkan asuransi kesehatan AIA adalah:

  • Fasilitas cashless
  • Perlindungan medis di dalam dan luar negeri
  • Harga kamar perawatan yang tidak dipengaruhi inflasi
  • Perlindungan yang lengkap, baik rawat inap maupun rawat jalan
  • Kartu peserta untuk kemudahan pendaftaran dan pembayaran
  • Dapat mengikutsertakan anggota keluarga, maksimal empat orang
  • 11. Asuransi Kesehatan Generali

    Generali menawarkan asuransi kesehatan Global Medical Plan, yang dapat digunakan hingga ke luar negeri dengan pengajuan klaim yang mudah. Apa saja manfaatnya?

  • Kemudahan klaim di banyak negara
  • Fasilitas cashless di seluruh dunia
  • Manfaat perlindungan rawat jalan
  • Penggantian biaya Medical Check Up
  • Memiliki asuransi tanpa Medical Check Up
  • Nominal premi yang tetap tanpa peningkatan
  • Evakuasi udara dengan pesawat ambulance
  • Fasilitas Best Doctor
  • Pentingnya asuransi kesehatan

    Salah satu manfaat memiliki asuransi kesehatan adalah dapat membantu melindungi kondisi keuanganmu akibat naiknya biaya kesehatan setiap tahun.

    Sebagai informasi, data Badan Pusat Statistik tahun 2019 menyebutkan biaya kesehatan di Indonesia naik 3,46 persen. Angka kenaikan ini lebih tinggi dari kenaikan tahun 2018 yang sebesar 3,14 persen.

    Dengan memiliki asuransi kesehatan, kamu bisa mencegah timbulnya kesulitan keuangan akibat biaya pemeriksaan atau pengobatan di rumah sakit.

    Ada banyak produk asuransi kesehatan yang bisa dipilih. Supaya tidak salah pilih, tips cara memilihnya di video berikut ini.

    FAQ seputar Rumah Sakit Pluit

    Rumah Sakit Pluit beralamat di Jl. Pluit Selatan Raya No.2, RT.7/RW.7, Pluit, Kec. Penjaringan, Kota Jkt Utara, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 14440. Nomor telepon resminya di (021) 29228000.
    Untungnya, RS Advent Bandung sudah bekerja sama dengan sejumlah perusahaan asuransi, sehingga pasien asuransi bisa berobat di rumah sakit ini. Beberapa asuransi yang bisa digunakan di rumah sakit ini adalah asuransi kesehatan MAG, Prudential, Cigna, Manulife, AXA, AIA dan lain sebagainya. Selain itu, rumah sakit ini juga menerima pasien BPJS Kesehatan.